Laskar Mahesa Jenar Turunkan Semua Pemain Asing
SEMARANG, iNews.id – Susunan pemain PSIS Semarang kontra Persija Jakarta pada laga pekan ke 17 Liga 1 2023/24 telah dirilis. Laga PSIS vs Persija berlangsung di Stadion Jatidiri Semarang kick off pukul 19.00 WIB. Menjamu tim Macan Kemayoran, pelatih PSIS Gilbert Agius menurunkan komposisi pemain terbaiknya. Dalam starting eleven, Agius [...]