Pemprov Jateng Minta KPU Antisipasi Musim Hujan saat Distribusi Logistik Pemilu 2024
SEMARANG, iNews.id – Pemprov Jateng meminta kepada KPU setempat untuk mengantisipasi musim penghujan saat distribusi logistik Pemilu 2024. Langkah antisipatif perlu dilakukan demi kelancaran pelaksanaan pemilu. “Jangan sampai ini mengganggu pelaksanaan dari pemungutan suara, maka perlu mengamankan kotak suara, jangan sampai misalnya kebanjiran. Ini harus kita antisipasi,” kata Pj Gubernur [...]